Daftar Harga Apple iPhone 8 Plus Terbaru Mei 2024 dan Spesifikasi

RAM 3 GB, Resolusi Kamera 12 MP, Ukuran Layar 5.5 inch, Kapasitas Baterai 2900 mAh

Lihat selengkapnya >

Harga Apple iPhone 8 Plus Terbaru

  • RAM 3GB ROM 64GB
    Rp 4.245.000
  • RAM 3GB ROM 256GB
    Rp 4.895.000

Daftar Harga Apple iPhone 8 Plus

113 Toko Ditemukan
Rp 4.245.000
Rp 4.558.000
icon-marker kota administrasi jakarta barat
Rp 5.300.000
icon-marker kota bekasi
Rp 5.300.000

Deskripsi Apple iPhone 8 Plus

Kokoh Berkat Dukungan Corning Gorilla Glass dan IP67

Satu lagi HP high-end yang patut Anda jajal, yakni Apple iPhone 8 Plus. HP ini dirilis bersamaan dengan dikeluarkannya seri iPhone 8, tentu saja menawarkan nilai lebih dibanding dengan saudara kembarnya tersebut. HP Apple iPhone 8 Plus, memiliki keunggulan dari tampilan juga kinerja, serta bandrol yang bersaing di kelasnya.

Harga Apple iPhone 8 Plus ini berada di kisaran 8 - 16 jutaan, cukup menggiurkan untuk sebuah unit HP flagship dengan tampilan luar biasa. HP ini mengusung layar berukuran 5,5 inci, yang kokoh dan sudah dilindungi teknologi proteksi terbaru, corning gorilla glass , serta dukungan IP67 yang tahan terhadap air hingga kedalaman 1 meter.

Selain itu, Apple iPhone 8 Plus juga menggunakan teknologi layar Retina IPS yang sudah tak diragukan lagi tingkat kejernihan nya, serta tampilan gambar yang realistis. Bobot HP ini sendiri tergolong berat dibanding HP pada umumnya, karena dukungan bodi glass dan alumunium berkualitas tinggi yang dimilikinya.

Sistem Operasi iOS 11 dan Chipset Tangguh

Kekuatan lainnya yang dimiliki HP Iphone 8 Plus adalah dukungan hardware dan software di dalamnya. untuk sistem operasi, HP ini menggunakan interface iOS 11. Sistem operasinya sendiri mendukung upgrade ke level yang lebih tinggi.

Selain dukungan sistem operasi terbaru, Apple iPhone 8 Plus ini dibekali dengan perangkat keras eksklusif. Chipset yang digunakan adalah Apple A11 Bionic yang merupakan generasi terbaru dengan efisiensi yang tinggi.

Bermain Game dengan Akses Cepat

Keunggulan HP flagship dibandingkan HP di bawahnya terletak pada kinerja dapur pacu yang terlihat saat HP memainkan fungsinya seperti membuka aplikasi, bermain game, dan sebagainya. Untuk itu iPhone 8 Plus dibekali dukungan kecepatan prosesor berkecepatan tinggi.

Tak cukup prosesor saja yang memiliki kekuatan yang tinggi, HP iPhone 8 Plus juga dibekali kapasitas RAM yang sangat besar. sehingga memberikan dampak yang besar terhadap kinerja HP saat bermain game atau membuka aplikasi.

Kualitas 4K Membuat Gambar Tampil Prima

Yang paling diunggulkan dari Apple iPhone 8 Plus tentu sisi kameranya. HP ini memiliki dua buah kamera utama dan 1 buah kamera depan, dengan kualitas yang sangat baik. masing-masing terdiri resolusi yang tinggi, untuk kamera utama sebesar 12 MP sedangkan kamera depan 7 MP.

Untuk kamera utama, selain dibekali dengan fitur-fitur kamera yang umum, kamera pada HP ini dilengkapi fitur Quad LED dual tone flash, yang menghasilkan gambar tajam meski suasana minim cahaya.

Teknologi face detection yang hadir memudahkan Anda mengambil foto dengan latar wajah, dengan kualitas hasil gambar yang sempurna, bukan hanya menampilkan gambar terbaik untuk foto, namun juga pada video. untuk merekam video, HP ini sudah mendukung kejernihan dan kualitas gambar 4K, sehingga sangat cocok untuk kaum millennial yang gemar membuat vlog maupun film pendek.

Pros & Cons

icon-pros Kelebihan

  • Performa HP yang lancar tanpa lemot
  • Dilengkapi fitur-fitur unggulan
  • Sangat tahan banting
  • Kamera HP ini terbukti sangat unggul
  • Terdapat fitur wireless charging
icon-cons Kekurangan

  • Kapasitas baterai di bawah rata-rata
  • Menghilangkan 5mm audio jack
  • Body lebar dan cukup licin

Spesifikasi Apple iPhone 8 Plus

Basic Info
Kategori HP
Brand Apple
Tahun Rilis 2017
Series iPhone 8
Nama Produk iPhone 8 Plus 64GB
Network
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G Network LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 8(900), 38(2600), 40(2300), 41(2500)
Jaringan 2G, 3G, 4G
Design
Material Glass
Dimensi 158.4 x 78.1 x 7.5 mm
Berat 202 g
SIM Slots 1 slot(s)
Warna Abu-abu, Emas, Silver
Tipe SIM Card Nano SIM
Screen
Screen Resolution 1920 x 1080 Pixel
Ukuran Layar 5.5 inch
Technology IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Software
OS Version 11
Version Detail 11
OS iOS
Hardware
Prosesor Apple
Detail Prosesor A11 Bionic
Kecepatan CPU 2.5 GHz
Jumlah Core Hexa Core
GPU Apple GPU (4-core graphics)
Memory
RAM 3 GB
Tipe Memori Eksternal No
Kapasitas Memori Eksternal Up to 64GB
Memori Internal 64 GB
Camera
Resolusi Kamera Belakang 12 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya 12 MP
Dual Kamera Belakang Yes
Jumlah Kamera Belakang 2
Resolusi Kamera Depan 7 MP
Dual Kamera Depan No
Flash Yes
Dual Flash No
Video 2160p@30fps
Connectivity
NFC Yes
Infrared Yes
GPS A-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO
USB Lightning
Bluetooth Bluetooth 5.0, A2DP, LE
Wi-Fi 802.11 a / b / g / n / ac, Dual Band, Mobile Hotspot
Battery
Tipe Baterai Non-Removable
Materi Baterai Lithium Ion
Kapasitas Baterai 2900 mAh
Other Features
Waterproof Yes
Sensor Fingerprint, Accelerometer, Gyroscope, Proximity, Compass, Barometer
3.5mm Jack No
Lihat selengkapnya

Artikel Apple iPhone 8 Plus Terbaru

Daftar Harga iPhone di 2022, Ada yang 1 Jutaan

Harga iPhone memang dibanderol cukup tinggi, karena sudah sesuai dengan durabilitas yang ditawarkan. Tapi tidak perlu khawatir, karena masih ada hp iPhone yang dijual dengan harga murah. 

Hal ini tentunya dipengaruhi hadirnya iPhone terbaru, sehingga harga iPhone generasi sebelumnya mengalami penurunan. Harga hp iPhone termurah saat ini ada dikisaran Rp 1 jutaan.

Meski iPhone rilisan lama, namun terbukti masih ada konsumen yang memburunya. Jika Anda sedang mencari hp iPhone, Pricebook akan berikan daftar harga iPhone dari yang termurah hingga termahal. Simak ulasannya dibawah ini.

Harga iPhone di 2022

Buat yang penasaran, berikut daftar harga iPhone di 2022 ini, mulai dari iPhone termurah hingga iPhone terbaru berharga mahal.

1. iPhone 6

iPhone 6Bisa dibilang iPhone 6 menjadi hp iPhone termurah saat ini. Karena harga iPhone ini sekarang hanya dibanderol 1 jutaan saja. iPhone 6 sendiri dilengkapi dengan layar Retina berukuran 4.7 inci berjenis IPS serta memiliki resolusi 1334 x 750 piksel dan kerapatan piksel 326 ppi.

iPhone 6 hadir dengan kamera iSight berkekuatan 8 MP dengan fitur autofocus serta focus pixels. Untuk kamera depannya, FaceTime camera yang digunakan memiliki kemampuan 1.2 MP dengan dukungan perekaman video 720p.

Prosesor Apple A8 yang mumpuni digunakan untuk menopang kinerja perangkat secara keseluruhan yang mendapat dukungan dari pengolah grafis PowerVR GX6450 dan memori RAM 1 GB.

Berjalan dengan OS iOS 8, harga hp iPhone 6 bervariasi tergantung dari memori internal yang digunakan.

Berikut daftar harga iPhone 6 :

Nama Harga di Pasaran
Apple iPhone 6 16GB Rp 2.000.000
Apple iPhone 6 64GB Rp 3.350.000

2. iPhone 6 Plus

Video

iPhone 8 and 8 Plus first look

HP Apple Terbaru

Rekomendasi Produk Lainnya

Rp 4.999.000
  • 4 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 5.8 inch Ukuran Layar
  • 2658 mAh Kapasitas Baterai
Rp 4.600.000
  • 3 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 6.1 inch Ukuran Layar
  • 2716 mAh Kapasitas Baterai
Rp 3.644.000
  • 3 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 2900 mAh Kapasitas Baterai
Rp 4.895.000
  • 3 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 5.5 inch Ukuran Layar
  • 2900 mAh Kapasitas Baterai
Rp 4.100.000
  • 2 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 1960 mAh Kapasitas Baterai
Rp 4.100.000
  • 2 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 4.7 inch Ukuran Layar
  • 2900 mAh Kapasitas Baterai
Rp 3.800.000
  • 6 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 6.18 inch Ukuran Layar
  • 4000 mAh Kapasitas Baterai
Rp 4.484.000
  • 6 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 6.3 inch Ukuran Layar
  • 3500 mAh Kapasitas Baterai
Rp 4.500.000
  • 6 GB RAM
  • 12 MP Resolusi Kamera
  • 6.18 inch Ukuran Layar
  • 4000 mAh Kapasitas Baterai
Rp 4.799.000
  • 4 GB RAM
  • 16 MP Resolusi Kamera
  • 5.6 inch Ukuran Layar
  • 3000 mAh Kapasitas Baterai